Jenis mineral yang bermanfat untuk mencegah osteoporosis, membangun kesehatan pada tulang dan gigi, dan juga bisa memperlancar aliran darah dengan membantu pembuluh darah dalam menyalurkan darah ke seluruh tubuh adalah kalsium.
Pembahasan
Kalsium adalah salah satu mineral yang sangat dibutuhkan oleh tubuh. Kalsium ini bisa kita dapatkan dengan mengkonsumsi produk-produk yang berasal dari susu, seperti keju, susu, dan juga yogurt. Namun, makanan lain seperti sayuran, kacang, dan juga beberapa jenis sereal juga bisa mengandung kalsium. Pada dasarnya, kalsium sangat bermanfaat bagi tubuh seseorang karena bisa mencegah pengeroposan tulang atau sering dikenal dengan osteporosis. Namun, tentu saja asupan kalsium per hari tetap harus dijaga agar tidak berlebihan karena konsumsi terhadap kalsium yang berlebihan bisa mendorong terbentuknya batu ginjal.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang fungsi protein bagi tubuh
https://brainly.co.id/tugas/4348700
#BelajarBersamaBrainly